Setelah saya membahas mengenai artikel sebelumnya yaitu tentang Penulisan Artikel di Jasa Artikel Murah , maka kali ini saya akan membahas mengenai bagaimana sih Tips menulis artikel di blogspot supaya lebih oke,hehehhe. ini tips menurut saya dan pengalaman saya sih selama di blogger.
langsung saja deh kita ke tipsnya, sebagai berikut tips menulis artikel di blog yang benar :
Pertama, Buatlah artikel yang sobat kuasai, karena dengan begitu sobat bisa membuatnya dengan lebih mudah dan informasi yang di berikan lebih matang.
Kedua, tentukan judul , dan jangan asal asal kalau bisa pilih topik yang banyak di cari orang.
Ketiga, buat artikel sendiri alias original :)
Keempat, bila mengambil referensi sertakan sumbernya yaaa..
Kelima, apabila ingin menembak keyword buat lah bold di setiap artikel atau huruf tebal.
Keenam, setelah di publih submit ke sosial bookmark agar artikel mantaap untuk memperbanyak pengunjung blog.
Nah untuk saat ini itu dulu, demikian artikel tips penulisan artikel di blog dari saya dan semoga bermanfaat.